Cara Berhenti Donasi Unicef Paling Mudah dan Lengkap
Bagaimana cara berhenti donasi unicef? Saat kamu berhasil melakukan donasi dengan rutin melalui layanan unicef, sehingga kamu berhenti setelah sekian lama bergabung bersama mereka, namun ada alasan tertentu untuk menghentikan menjadi donatur.
Sekilas tentang Unicef, merupakan salah satu layanan donatur di Indonesia yang sudah lama berdiri hingga saat ini, kemudian Unicef berhasil membantu indonesia terutama bagi anak dan perempuan yang untuk menaburkan hak-hak mereka.
Lembaga tersebut membantu pemerintah dalam sudah lebih dari 61 tahun di Indonesia, lembaga yang masih bagian dari PBB ini memang sudah tidak bisa diragukan lagi dalam segala hal agar Indonesia lebih maju dan sejahtera.
Lembaga Unicef bermarkas besar di New York, Amerika Serikat, dan menyebar luas hingga ke berbagai negara, termasuk Indonesia yang sudah lama mengabdi.
Cara Berhenti Donasi Unicef
Cara berhenti donasi unicef itu sangat mudah, ada dua hal yang bisa kamu lakukan untuk menghentikan menjadi donatur bersama layanan terbesar yang masih anggota dari PBB, pertama bisa menghubungi lewat layanan telepon, kedua bisa melalui email.
Dari keduanya memang sangat mudah kita lakukan, jika kamu menghubungi mereka melalui email maupun telepon, mereka akan membantu agar kamu dapat berhenti menjadi donatur. Tapi ingat, donasi unicef ada dua jenis, yaitu donasi rutin dan donasi satu kali, apa saja perbedaanya?.
Cara berhenti donasi unicef lewat layanan kontak
Seperti di atas saya jelaskan bahwa berhenti donasi unicef bisa dilakukan dengan dua hal, sehingga kamu dapat menghubungi mereka untuk menghentikan donatur yang rutin kamu lakukan.
Untuk itu, kamu bisa menghubungi mereka melalui kontak berikut.
- Telepon : (021) 8066 2100 (Di Rekomendasikan)
- Email : ids.donorlove@unicef.org (Subjek”Permohonan Donasi Rutin”)
- Jam operasional : Senin – Jumat Pukul 09:00 – 17:00
Jenis Donasi Unicef
Seperti dalam pembahasan cara berhenti donasi unicef di atas saya telah menjelaskan bahwa ada dua jenis donasi yang bisa kamu lakukan di unicef Indonesia, dari keduanya memang ada perbedaan tersendiri, hanya saja perbedaan itu tidak banyak.
Jika kamu ingin mengetahui apa saja perbedaan dari kedua jenis tersebut, berikut adalah perbedaan donasi rutin dan donasi satu kali.
1. Donasi satu kali
Artinya kamu dapat melakukan donasi hanya satu kali pembayaran saja, donasi yang kamu berikan melalui jenis ini yang menurut kamu paling di butuhkan, tentu saja berbeda dengan jenis donasi rutin.
2. Donasi rutin
Donasi rutin berbeda dengan donasi satu kali, dengan memilih jenis kedua ini kamu hanya bisa melakukan pembayaran donasi dengan kartu kredit lantaran hal agar pembayaran rutin setiap bulan bisa dilakukan, dan untuk berhenti donasinya kamu perlu menghubungi layanan kontak dari Unicef.
Unicef Indonesia
Jadi, diatas kita sudah mengetahui bagaimana cara berhenti donasi unicef, lantas apa saja yang dilakukan oleh Unicef? Tentu saja telah membantu Indonesia terutama untuk hak-hak anak dan perempuan, sebagaimana catatan yang telah di terbitkan di laman unicef.
Lembaga ini juga membuka kemitraan untuk meningkatkan kebijakan umum, mengembangkan praktek, memperkuat kapasitas teknis, hal tersebut dilakukan oleh Unicef Indonesia yang sudah menjadi membantu pemerintah untuk masyarakat tanah air.
Unicef yang disingkat dari “United Nations Children’s Fund” yang artinya dana anak-anak perserikatan bangsa yang didirikan pada tahun 1948. Pada tahun tersebut informasinya Indonesia sedang membutuhkan bantuan darurat dalam pencegahan kelaparan di Lombok, saya sih belum lahir.
Kemudian pada 1949, selang setahun setelah terjadinya musibah di Lombok, Unicef melakukan perjanjian pertama kalinya dengan Pemerintah Republik Indonesia, untuk melakukan kerjasama membangun dapur susu di Yogyakarta.
Menjadi Donatur Unicef
Karena saya telah memberikan cara berhenti donasi unicef, sehingga kamu perlu mengetahui bagaimana menjadi donatur bersama mereka? Saya rasa ini sangat penting, bagaimana mau berhenti kalau belum melakukannya?.
Jadi cukup mudah, ada beberapa cara yang bisa kamu lakukan untuk mengambil bagian dan membantu anak-anak di Indonesia agar negara kita lebih baik, berikut adalah caranya.
- Buka situs supportunicefindonesia.org melalui smartphone atau komputer
- Daftar disana dengan memilih tipe donasi, satu kali atau rutin
- Lengkapi informasi data diri
- Pilih cara membayar donasi
Cukup dengan itu saja, kamu sudah bisa menjadi bagian dari Unicef dalam bentuk kepedulian kepada anak dan perempuan Indonesia.
Kontak dan Cara Berhenti Donasi Unicef
Oke, ini adalah akhir dari pembahasan kali tentang cara berhenti donasi unicef, sehingga saya akan memberikan informasi kontak, walaupaun di atas sudah ada, tapi itu hanya untuk melakukan pemberhentian saja.
Kontak support donasi uncief.
Untuk berdonasi
- (021) 5317 0999
- (021) 2550 8200
Layanan donatur
- (021) 8066 2100
Alamat Unicef Indonesia
World Trade Center 6, Lantai 10 Jalan Jenderal Sudirman Kav. 31 Jakarta 12920, Indonesia
Kamu juga bisa langsung ke kantor Unicef Indoensia dimana sudah saya berikan di atas agar kamu bisa lebih mudah lagi dalam melakukan donasi maupun berhenti dari donasi rutin yang sudah kamu lakukan setiap bulan.
Sebelumnya, donasi rutin hanya bisa digunakan dengan metode pembayaran kartu kredit, sedangkan donasi satu kali bisa dilakukan dengan menggunakan semua cara pembayaran sehingga kamu tidak perlu memiliki kartu kredit untuk menyalurkan tangan.
Berdonasi Yuk
Tidak hanya membahas cara berhenti donasi unicef saja, tapi saya juga mengajak kamu untuk menyalurkan tangan kepada mereka, salah satunya adalah menjadi donatur, kamu bisa melakukannya di lembaga mana saja, tapi saya sarankan unicef karena mereka bagian dari PBB.
Bukan cuma satu atau dua orang saja yang membutuhkan, namun masih banyak sekali mereka yang butuh bantuan dari kita, itulah kenapa saya mengajak kamu untuk melakukan donasi, sedikit saja beri mereka bantuan dari sebagian rezeki yang kita miliki.
Tidak perlu seberapa banyak yang kita beri, tapi seberapa ikhlas rezeki yang kita bagikan kepada mereka yang membutuhkan, kelak kita akan mendapatkan gantinya dari Allah SWT hingga berkali-kali lipat ganda, bahkan surga adalah tempat yang akan kita dapatkan nanti.
Jadi, apakah sekarang kamu sudah siap untuk berdonasi? Yuk luangkan waktu agar dapat membagi sebagian rezeki yang kita miliki, lupakan segala kerugian, yang pasti kerugian itu tidak akan di dapatkan, saya hanya sekedar mengingatkan.
What's Your Reaction?
-
Like
-
Dislike
-
Funny
-
Angry
-
Sad
-
Wow