Aplikasi Tema HP di Android Terlengkap
Perlu Kamu ketahui bahwa tema atau launcher adalah salah satu bagian dari system operasi Android yang bisa kustomisasi sendiri. Namun Kamu tidak perlu repot- repot membuat nya sendiri karena sudah banyak aplikasi tema HP Android yang bisa Kamu gunakan.
Nah supaya tidak bosan dengan HP yang Kamu gunakan sekarang ini meskipun sudah tertinggal dengan HP baru yang ada sekarang, Kamu bisa mengubah tampilan tema dan launcher pada HP Kamu.
Pengguna Android sekarang ini semakin banyak, para vendor Android juga berlomba- lomba mengeluarkan HP terbaru nya dengan fitur dan spesifikasi tinggi yang dapat menarik para pengguna Android.
Rekomendasi Aplikasi Tema HP di Android
Beberapa aplikasi yang Kami sajikan berikut ini mempunyai versi gratis dan berbayarnya. Berikut ini adalah daftarnya, silahkan simak!
C Launcher
Dengan menggunakan launcher ini Kamu tidak perlu repot repot dengan ribet saat mengganti tema yang ada pada HP Kamu.
Hal ini karena dengan C Launcher Kamu akan dimudahkan dalam mencari dan memasang tema sesuai dengan keinginan Kamu tanpa ribet.
Setelah tema berhasil didownload, silahkan pasang tema tersebut dengan menggunakan C Launcher. Aplikasi ini masih mudah dan tidak ribet.
APUS Launcher
Apus launcher adalah aplikasi launcher terbaik yang bisa membuat HP mencoba berbagai tema Android menarik dengan mudah dan tidak ribet.
Dalam aplikasi apus launcher ini lebih dari 50 rb yang sudah disiapkan dan bisa Kamu gunakan. Terlebih lagi dalam aplikasi apus ini ada fitur menarik seperti smart folder, battery saver, flashlight, dan masih banyak fitur menarik lainya.
CM Launcher
Aplikasi ini memiliki ukuran yang tidak terlalu besar, yaitu Cuma 19 MB saja jadi tidak akan membuat ruang penyimpanan Kamu menjadi penuh karena aplikasi yang terinstal ini.
Selain itu, sebagai aplikasi pengembangan dari CM Security aplikasi ini juga terintergrasi dengan aplikasi CM Security.
Google Now Launcher
Launcher yang satu ini dibuat untuk para pecinta google dan Android. Hal ini karena dalam aplikasi ini terdapat built- in Google Now.
Bukan Cuma itu saja, ada juga intergrasi perintah suara yang super cepat hanya dengan mengatakan, “OK, Google”. Google Now Launcher juga menyediakan banyak element tema dan masih banyak lagi.
Ada juga yang Namanya fitur Wallpaper Picker yang bisa membuat Kamu lebih mudah dalam memilih gambar yang akan Kamu jadikan wallpaper.
Zero Launcher
Aplikasi menjadi memberikan kualitas tema yang baik. Bukan cuma itu saja, bahkan dengan zero launcher Kamu bisa menjadikan wallpaper dengan kualitas yang sangat baik.
Untuk masalah keamanan Kamu juga tidak perlu khawatir lagi karena zero launcher ini menjamin bahwa aplikasinya bebas dari virus dan aman.
Apex Laucher
Aplikasi launcher selanjutnya adalah apex launcher, aplikasi tema yang cukup ikonik ini menyediakan customize homescreen dengan 9 pilihan yang tepat Kamu gunakan.
Selain itu Kamu juga bisa mengubah tampilan dari apliksi dan ikon sesuai keinginan Kamu. Aplikasi yang dibuat oleh Android Does ini menyediakan versi gratis dan berbayarnya.
Color Flash Launcher
Aplikasi Launcher yang satu ini menawarkan banyak tema yang tidak bikin Kamu bosen dengan tampilanya yang keren dan colurfull. Bukan Cuma itu saja, aplikasi ini juga menyediakan tema untuk call screen juga loh.
Jadi, apabila Kamu sedang menelpon atau sedang ditelpon, maka akan muncul tema yang berbeda dari biasanya dan terlihat stylelish.
Selain temanya yang banyak dan beragam, ada juga fitur tambahan yang bisa membuat HP Kamu menjadi lebih baik seperti battery saver, junk cleaner, notification cleaner, sampai dengan CPU cooler.
POCO Launcher
Aplikasi tema terbaik yang satu ini memang dibuat untuk ponsel Xiomi yaitu Popcophone Series. Aplikasi ini bisa diunduh secara gratis dan melengkapi tema terbaik untuk smartphone Kamu.
Memiliki tampilan yang terbilang minimalis, dengan aplikasi tema ini Kamu mengubah animasi layar, wallpaper, maupun personalisasi unik yang lain agar tampilan ponsel makin layar.
CM Launcher 3D
Aplikasi tema terbaik dari Cheetah Mobile Inc. Sepertinya harus Kamu pertimbangkan untuk dipasang ke smartphone Kamu.
Pasalnya, Kamu bisa mengubah tema wallpaper di smartphone Android dengan wallpaper animasi 3D berkat aplikasi CM Launcher 3D. Bahkan Kamu bisa mengubah tema dengan 10.000 pilihan tema yang tersedia di aplikasi.
Demikianlah artikel tentang aplikasi tema terbaik di Android yang bisa membuat tampilan smartphone Kamu lebih bagus lagi.
Yuk, bikin tampilan smartphone jadi makin kece dengan aplikasi tema terbaik.
Semoga membantu.
What's Your Reaction?
-
Like
-
Dislike
-
Funny
-
Angry
-
Sad
-
Wow